Home » , , » CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) PASTEL DE PAPAS KHAS ARGENTINA ENAK, LEZAT

CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) PASTEL DE PAPAS KHAS ARGENTINA ENAK, LEZAT

RESEP PRAKTIS (MUDAH) MAKANAN KHAS ARGENTINA KUE PASTEL DE PAPAS GURIH, NIKMAT


Bismillah...

resep praktis dan mudah membuat (memasak) makanan khas argentina kue pastel de papas spesial enak, lezat

Bahan-bahan dasar membuat (membikin) kulit pastel de papas spesial :


- Kentang 400 gram, dikukus lalu dihaluskan

- Ubi 100 gram, dikukus lalu dihaluskan

- Margarin 50 gram

- Susu cair 180 ml

- Pala bubuk ½ sendok teh

- Gula pasir 1 sendok makan (untuk taburan)

- Garam 1 sendok teh

Bahan bahan dasar membuat (membikin) isi pastel de papas spesial :


• Daging sapi giling 300 gram

• Telur rebus 3 butir, cincang kasar

• Kismis 50 gram, iris kasar

• Bawang Bombay ½ buah, cincang kasar

• Thyme ½ sendok teh

• All spice powder 1 sendok teh

• Merica bubuk ¼ sendok teh

• Cabai bubuk ½ sendok teh

• Gula pasir ½ sendok teh

• Garam 2 sendok teh

• Air 500 ml






Cara membuat / mengolah kue pastel de papas spesial :


1. Terlebih dahulu membuat kulitnya yaitu campurkan semua bahan untuk kulit, aduk hingga rata dan lembut. Sisihkan.

2. Membuat isi paste de papas adalah daging giling serta bawang Bombay dioven dengan suhu 180 derajat Celsius selama 30 menit sampai berubah warna. Angkat dan pindahkan ke wadah penggorengan. Kemudian tambahkan air, merica bubuk, all spice powder, cabai bubuk, thyme, telur, kismis, gula pasir serta garam. Aduk rata. Dimasak hingga meresap.

3. Letakkan isi pastel de papas ke dalam pinggan tahan panas yang sudah diolesi margarin, lalu diratakan.

4. Tuangkan adonan kulit tadi diatasnya. Ratakan lagi. Setelah itu, taburi dengan gula pasir kasar secara merata.

5. Masukkan dalam oven dengan suhu 180 derajat Celsius selama 45 menit hingga pastel de papas matang. Angkat.

6. Pastel de papas khas argentina siap disajikan.

Demikianlah tips resep makanan internasional dari kami tentang bagaimana cara membuat (membikin) dan memasak (mengolah) makanan sederhana asal amerika latin yaitu kue pastel de papas special (istimewa) khas Negara argentina yang enak, gurih, sedap, nikmat dan juga lezat. Mudah – mudahan tulisan singkat ini dapat menambah perbendaharaan wawasan ilmu pengetahuan bagi anda, khususnya dibidang kuliner (resep makanan dan minuman) serta dapat memberikan inspirasi kepada anda mengenai resep makanan (kue) yang siap anda coba dan siap dihidangkan untuk keluarga tercinta dirumah. Semoga artikel ini bermanfaat, selamat mencoba. Jangan lewatkan membaca artikel kami lainnya, “Resep Praktis (Mudah) Braise Sauce Khas Inggris Enak, Lezat”. Atau anda bisa baca artikel kami lainnya, “Resep Praktis (Mudah) Membuat Spaghetti Bolognese Enak (Lezat)”.
Thanks for reading CARA MEMBUAT (MEMBIKIN) PASTEL DE PAPAS KHAS ARGENTINA ENAK, LEZAT

« Previous
« Prev Post
Next »
Next Post »

0 komentar:

Posting Komentar